Kantor Pertanahan Kabupaten Balangan Laksanakan Verifikasi Peralatan dan SDM untuk Validasi Buku Tanah dan Surat Ukur

Balangan, borneoinfonews.com – Kantor Pertanahan Kabupaten Balangan melaksanakan kegiatan Verifikasi Peralatan dan Sumber Daya Manusia (SDM) dalam rangka pelaksanaan Validasi Buku Tanah (BT) dan Surat Ukur (SU) bekerja sama dengan…

Read more

Pergantian Kepemimpinan, Semangat Pelayanan kepada Masyarakat Terus Dilanjutkan

Banjarbaru, borneoinfonews.com – Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Balangan, Rismiati Marisa, S.H., M.Kn., resmi dilantik sebagai Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU). Pelantikan dan pengambilan sumpah/janji jabatan bagi Pejabat…

Read more

Dari Pengabdian ke Pengangkatan: 9 PPNPN Kantah Balangan Resmi Raih Status PPPK

Balangan, borneoinfonews.com – Suasana haru dan penuh semangat mewarnai Aula Kantor Pertanahan Kabupaten Balangan pada Selasa (07/10/2025), saat sembilan pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN) resmi menandatangani kontrak kerja sebagai…

Read more

Kantah Balangan Terima Kunjungan Tim Ombudsman RI Kalsel, Didorong Tingkatkan Kualitas Layanan Publik

Balangan, borneoinfonews.com – Kantor Pertanahan Kabupaten Balangan menerima kunjungan Tim Penilai Ombudsman Republik Indonesia Perwakilan Kalimantan Selatan dalam rangka penilaian kepatuhan terhadap standar pelayanan publik, Senin (07/10/2025). Kegiatan tersebut bertujuan…

Read more

Eks Sekda Balangan Sutikno Mengugat Status Tersangka Kasus Korupsi Hibah Majelis Taklim

Balangan, Borneoinfonews.com – Sidang praperadilan yang diajukan mantan Sekretaris Daerah (Sekda) Balangan, Sutikno, atas penetapannya sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi dana hibah Majelis Taklim Al-Hamid, resmi digelar di Pengadilan…

Read more

Jalan Lintas Tengah Kalsel, Proyek Infrastruktur Ambisius Muhidin

BANJARBARU, Borneoinfonews.com – Gubernur Kalimantan Selatan, H Muhidin, mengumumkan rencana ambisius membangun Jalan Lintas Tengah yang akan menghubungkan kawasan strategis dari Jalan Mali-mali hingga Banua Anam, melintasi sejumlah kabupaten seperti…

Read more

Validasi Data Fisik dan Yuridis, Kantah Balangan Mantapkan Pelayanan Pertanahan

Paringin, borneoinfonews.com – Dalam upaya memastikan ketepatan dan keabsahan data dalam proses sertipikasi tanah, Kantor Pertanahan Kabupaten Balangan melalui Tim Panitia A melaksanakan kegiatan penelitian lapang yang berfokus pada pemeriksaan,…

Read more

Reza Arpiansyah Terbukti Korupsi, Wajib Kembalikan Rp10 Miliar

Dari kiri ke kanan: kuasa hukum terdakwa Syahrani, terdakwa Reza Arpiansyah, dan Jaksa Penuntut Umum Helmy Afif Bayu Prakasa. BANJARMASIN, Borneoinfonews.com – Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada…

Read more

Kantor Pertanahan Balangan Tingkatkan Koordinasi dengan Pengadilan Negeri Paringin untuk Wujudkan Kepastian Hukum Pertanahan

Paringin, borneoinfonews.com – Dalam upaya memperkuat sinergi antarinstansi dan mewujudkan kepastian hukum di bidang pertanahan, Kantor Pertanahan Kabupaten Balangan menghadiri rapat koordinasi yang diselenggarakan oleh Pengadilan Negeri Paringin, Selasa (01/10/25).…

Read more

Semangat Hari Kesaktian Pancasila, Kantah Balangan Kokohkan Nilai Pancasila dalam Pelayanan kepada Masyarakat

Paringin, borneoinfonews.com – Dalam semangat memperingati Hari Kesaktian Pancasila, Kantor Pertanahan Kabupaten Balangan melaksanakan upacara yang berlangsung khidmat di halaman kantor, Selasa (01/10/25). Upacara ini dipimpin langsung oleh Kepala Kantor…

Read more